Penerimaan Peserta Didik Baru TP 2014

Penerimaan Peserta Didik Baru TP 2014

Kamis, 31 Januari 2013

Penerimaan Siswa Baru Tahun 2013/2014


Penerimaan Siswa Baru SMP IT Al Ibrah
a.       Persyaratan :
1)      Pendaftar minimal lulusan SD/MI
2)      Nilai rata-rata rapor kelas V dan VI minimal 78
3)      Nilai rata-rata kumulatif rapor kelas V dan VI untuk mata pelajaran UASBN masing-masing minimal 70.
b.      Tata Cara Pendaftaran :
1)      Mengisi formulir pendaftaran SMP IT Al Ibrah ke Sekretariat di Jalan Kng. Brotonegoro Timur Yosowilangun GKB Gresik atau di Yayasan Al Ibrah Jl. Arif Rahman Hakim 20-22 Gresik. Biaya pengambilan formulir pendaftaran sebesar Rp 100.000,00.
2)      Formulir bisa didownload di website: www.alibrahgresik.com atau www.smpitalibrahgresik.blogspot.com.
Biaya pendaftaran dapat diserahkan pada saat pengumpulan berkas formulir pendaftaran.
3)      Menyerahkan formulir pendaftaran dilengkapi dengan:
·         Pas foto berwarna ukuran  3 x 4 sejumlah 3 lembar
·         Fotokopi rapor kelas V dan VI yang telah dilegalisir
1 lembar
·         Fotokopi Ijazah dan SKHUN yang telah dilegalisir
3 lembar (jika sudah ada)
·         Surat Keterangan Sehat dari Dokter atau
instansi kesehatan 1 lembar
·         Foto kopi Akta Kelahiran 1 lembar
·         Foto kopi Kartu Keluarga 1 lembar
·         Foto kopi piagam penghargaan / sertifikat  (jika ada) 1 lembar

Materi Seleksi SMP IT Al Ibrah
a.    Kemampuan akademik nilai UASBN/rapor
b.    Psikotes
c.    Tes Akademik (Matematika, Bahasa Indonesia, IPA, dan PAI)
d.    Tes Tahsin dan Tahfidz Jus 30
e.    English Conversation Test
f.     Interview Walimurid

Jadwal Seleksi
Gel.
Waktu Pendaftaran
Jadwal Tes
I
12 November 2012
s.d            
25 Januari 2013
26 Januari 2013
II
4 Februari 2013
s.d.
5 April 2013
6 April 2013
III
8 April 2013
s.d                    
28 Juni 2013
29 Juni 2013

Tidak ada komentar:

Posting Komentar